Ruang Mediasi Kelurahan Dabo: Wujud Nyata Komitmen dalam Penyelesaian Sengketa
Kelurahan Dabo, Kecamatan Singkep, Kabupaten Lingga, Kepulauan Riau, baru-baru ini menerima penghargaan berupa Piagam Kelurahan Mediasi dari Presiden Dewan Sengketa Indonesia (DSI). Lurah Dabo, Mardi Sastra, S.Pd., CPM, dengan cepat menindaklanjuti penghargaan tersebut dengan menyediakan Ruang Mediasi di kelurahannya. Presiden…