SIDANG TERBUKA PELANTIKAN PROFESI MEDIATOR/ARBITER/KONSILIATOR WILAYAH HUKUM PROVINSI BENGKULU

Dalam rangka memperkuat profesionalisme dan integritas di bidang penyelesaian sengketa, akan dilaksanakan Sidang Terbuka yang meliputi Penandatanganan Pakta Integritas, Pengambilan Sumpah, dan Pelantikan Profesi Mediator, Ajudikator, Konsiliator, Arbiter, serta Praktisi Dewan Sengketa di wilayah hukum Provinsi Bengkulu. Acara ini akan…